Pada umumnya situs pay to click (PTC) membayar membernya dengan prosesor
seperti paypal, payza, dan perfectmoney. Tetapi kali ini saya akan meng
update bisnis online PTC yang membayar mahal via bitcoin secara instan.
Situs yang saya maksud adalah PTC coinbulb.
PTC coinbulb adalah ptc luar terbaru yang membayar membernya via bitcoin
secara intsant. PTC coinbulb hadir di dunia PTC sejak awal tahun 2017.
Member coinbulb sudah lebih dari 10000 orang dan membayar membernya
dengan minimal pembayaran 0.5 mbtc atau setara dengan 0.0005 BTC atau
50000 satoshi. Jika anda tertarik bergabung silahkan mendaftar coinbulb disini.
PTC coinbulb tidak menyediakan rental referral seperti PTC umumnya.
Penghasilan coinbulb didapat dari klik iklan yang disediakan dengan
rentang nominal 60-120 satoshi per klik iklan. Selain klik iklan kita
bisa mendapatkan bonus klik dari direct referral dengan nominal 80% dari
klik direct referral.
Nominal 80% dari hasil klik direct referral sudah cukup tinggi dan kita
akan mendapatkan 120% dari klik referral jika menjadi member updgare.
Pembayaran payout hanya tersedia bitcoin tidak ada metode lain untuk
pembayaran coinbulb.
Tersedia lebih dari 10 iklan per hari dengan variasi nominal iklan
berbeda-beda. Khusus member premium penghasilan klik iklan lebih besar
dan hasil klik referral 120%. Daftar harga upgrade premium silahkan
lihat pada gambar dibawah ini.
Biaya upgrade 30 hari senilai 4mbtc atau setara dengan 0.004 BTC. Biaya
upgrade 60 hari senilai 7 mbtc atau setara dengan 0.007 btc. Biaya
upgrade 90 hari senilai 10 mbtc atau 0.01 BTC dan biaya upgrade 180 hari
senilai 18 mbtc atau setara dengan 0.018 btc.
Tips upgrade coinbulb biar profit
Jika anda baru mendaftar coinbulb saya sarankan jangan updgrade member
dulu. Karena upgrade member berguna untuk meningkatkan penghasilan klik
referral sebesar 120%. Jika kita upgrade tanpa memiliki referral artinya
kita hanya membuang btc dan akan mengalami kerugian.
Jika sudah memiliki minimal 5 member aktif silahkan upgrade premium
selama 30 hari. Upgrade tergantung kekuatan finansial anda. Perbanyak
referral untuk menambah penghasilan coinbulb. Penghasilan referral
coinbulb adalah penghasil terbesar pada situs coinbulb.
Jika sudah memiliki minimal 25 referral anda sudah bisa memperpanjang akun premium anda selama 60 hari atau 90 hari kedepan.
Coinbulb bisa dibilang sebagai faucet bitcoin dengan metode klik iklan.
Silahkan share link referral anda di media sosial seperti facebook dan
twitter.
Di facebook anda bisa masuk ke grup bitcoin. Share link referral beserta
cara kerja, hasil payout dan data penunjang lainnya agar peminat tidak
ragu untuk bergabung.